Kumpulan Jurnal Kimia untuk Program Studi Kimia Non Kependidikan

Isolasi, Karakterisasi, dan Uji Bioaktifitas Metabolit Sekunder Dari Spons Agelas Clothrides

diposkan oleh Unknown , di 1:48:00 AM , dengan 0 komentar
Agelas Clothrides - jurnalkimia.blogspot.com
Oleh:
Asri Saleh1
Rauf Patong2
Ahyar Ahmad2

Institusi:
1Potry Sidrap
2Jurusan Kimia Universitas Hasanuddin

Abstrak:
Isolasi, karakterisasi, dan uji bioaktifitas metabolit sekunder dari spons Agelas clothrides telah dilakukan. Teknik pemisahan yang digunakan adalah maserasi dan fraksinasi, sedangkan struktur senyawa tersebut telah ditetapkan berdasarkan fisik, spektroskopi UV dan data IR. Dua senyawa yang diperoleh merupakan (1) triterpenoid dan (2) steroid. Senyawa (1) menunjukkan sangat toksik terhadap bakteri patogen 9,51 mm sedang senyawa (2) cukup toksik terhadap bakteri patogen 11,41 mm.

Kata kunci: Agelas clothrides, Bioaktifitas, Bakteri patogen, Triterpenoid, Steroid

Isolasi, Karakterisasi, dan Uji Bioaktifitas Metabolit Sekunder Dari Spons Agelas Clothrides
Tentang
Isolasi, Karakterisasi, dan Uji Bioaktifitas Metabolit Sekunder Dari Spons Agelas Clothrides - Diposkan Oleh Unknown , di 1:48:00 AM, Jurnal Kimia Analitik , Kimia Lingkungan , Kimia Organik , Kimia Organik Bahan Alam . dengan 0 komentar
0 komentar Beri komentar
Bck
Cancel Reply

Pengikut

Blog Archive

Copyright ©2014 Jurnal Kimia by
Designed by Damzaky - Published by Proyek-Template